Lowongan Kerja PT Indra Karya (Persero)

 


Bukan HRD - PT. Indra Karya (Persero) adalah merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang didirikan sejak tahun 1961. Pada awalnya beraktivitas sebagai Perusahaan Kontraktor. Pada tahun 1972 perusahaan yang berkembang secara dinamis dan Historitikal ini ditata ulang lini bisnisnya menjadi Konsultan Teknik dan Manajemen. Sejak itu , perusahaan tumbuh dan berkembang serta mampu membangun dirinya sebagai perusahaan Konsultan Teknik terkemuka di Indonesia dan telah terdaftar di WB, ADB, JBIC dan IDB serta telah dipercaya sebagai Lead Firm dari asosiasi konsultan untuk proyek-proyek yang didanai IBRD (proyek HEPP Musi dan Transmisi Jawa Tengah & Substation) dan ADB (HEPP Tanggari II dan Sengguruh HPP). Dalam pengembangannya, PT. Indra Karya (Persero) memusatkan usahanya dalam bidang Pengembangan Sumber Daya Air dan Energi. Keberhasilan dalam mencapai tujuan dalam langkah awal, telah mendorong untuk melakukan perluasan bidang kegiatan lainnya: Bangunan Gedung dan Pabrik, Transportasi (jalan Tol, Jembatan, Pelabuhan, Bandara , Sarana dan Prasarana Kereta/LRT), Pemberdayaan Masyarakat, Perumahan Rakyat, Sanitasi, Air Limbah dan Drainase, Pengembangan Wilayah, Pengembangan Kawasan Industri/Tertentu sejalan dengan pembangunan di Indonesia saat ini.

Lowongan Pekerjaan PT Indra Karya (Persero)

              Human Capital Manager (Kode : HC)

·         Pendidikan Minimal S1

·         Jurusan Psikologi, Human Resource Management atau sejenis

·         Pengalaman minimal 3 tahun dibidang yang sama

·         Memahami pengelolaan dan penilaian kinerja karyawan (KPI)

·         Memahami prosedur end to end recruitment dan pengembangan karyawan

·         Memiliki pengalaman penggunaan HRIS

·         Memiliki karakter nilai AKHLAK BUMN

·         Sehat jasmani dan rohani

·         Teliti, berintegritas dan mampu berkomunikasi dengan baik

·         Berusia maksimal 35 tahun

·         Penempatan di jakarta, Head Office

             QHSE Staff (Kode : QHSE)

·         Pendidikan Minimal S1

·         Jurusan Kesehatan Masyarakat, Teknik Lingkungan atau sejenis

·         Pengalaman minimal 1 tahun dibidang yang sama

·         Memahami pengetahuan dasar tentang SMKL3

·         Memiliki sertifikat Ahli K3 UMUM dan masih aktif

·         Mengerti sistem pelaporan dan pengawasan terhadap QHSE

·         Mengerti pengelolaan prosedur, pedoman dan isntruksi kerja

·         Memiliki karakter nilai AKHLAK BUMN

·         Sehat jasmani dan rohani

·         Teliti, berintegritas dan mampu berkomunikasi dengan baik

·         Berusia maksimal 35 tahun

·         Penempatan di jakarta, Head Office

                      Risk Management Staff (Kode : RM)

·         Pendidikan Minimal S1

·         Jurusan Management atau sejenis

·         Pengalaman minimal 2 tahun dibidang yang sama

·         Memahami analisa risk register, risk appetite dan mitigasi resiko

·         Memiliki sertifikat manajemen resiko (menjadi nilai tambah)

·         Mengerti sistem pelaporan dan pengawasan terhadap manajemen resiko

·   Memiliki inisiatif tinggi dalam research emerging risk dan trend dibidang engineering, developer dan industri

·         Memiliki pengetahuan tentang teknologi dalam penunjang pekerjaan

·         Memiliki karakter nilai AKHLAK BUMN

·         Sehat jasmani dan rohani

·         Teliti, berintegritas dan mampu berkomunikasi dengan baik

·         Berusia maksimal 35 tahun

·         Penempatan di jakarta, Head Office

Kirim Lamaranmu (CV Terbaru, Ijaah, KTP, NPWP dan Sertifikat keahlian)

Email    : recruitment@indrakarya.co.id

Format : IK – Kode Lowongan – Nama

Pengumpulan berkas hingga

15 Januari 2023

PT Indra Karya










 

Rizkie Dewantoro Putro

menjadi pemimpin yang dapat mencetak pimpinan pimpinan baru

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama