Lowongan Pekerjaan Bio Pronik

Bukan HRD - PRONIK merupakan Pupuk Organik serbuk dengan mengkombinasikan Bakteri Khusus untuk menjadikan bahan tidak termanfaatkan yang berasal dari peternakan sapi dan perusahaan olahnya PRONIK dihasilkan melalui proses riset yang panjang dengan menitik beratkan kepada hasil Pupuk Organik yang berkualitas Pronik hadir untuk melestarikan lingkungan dan mengedepankan ketersediaan Pupuk Organik terhadap Sumber daya manusia di bidang pertanian khusus nya Petani.

Lowongan Pekerjaan Bio Pronik

Ilmu Tanah

·         Pria atau wanita berusia 23 s/d 35 tahun

·         Lulusan Soil Science

·         Menguasai ilmu tanah, uji pupuk dan kimia tanah

·         Minimal pendidikan D3 dan sederajat (Wajib)

·         Berpengalaman minimal 1 tahun (Fresh Grads are welcome)

·   Dapat mengoperasikan laptop dan menguasai microsoft office (Excel, Word, Power Point)

·         Komunikatif, Disiplin dan Bertanggung Jawab

·         Percaya diri dan mempunyai skill public speaking

·         Mampu bekerja mencapai target

·         Penempatan di bogor

Agronom

·         Pria atau wanita berusia 23 s/d 35 tahun

·         Lulusan Agronomi

·         Menguasai ilmu pertanian

·         Minimal pendidikan D3 dan sederajat (Wajib)

·         Berpengalaman minimal 1 tahun (Fresh Grads are welcome)

·   Dapat mengoperasikan laptop dan menguasai microsoft office (Excel, Word, Power Point)

·         Komunikatif, Disiplin dan Bertanggung Jawab

·         Percaya diri dan mempunyai skill public speaking

·         Mampu bekerja mencapai target

·         Penempatan di bogor


Kirim CV ke hr@mitracorporate.com




Rizkie Dewantoro Putro

menjadi pemimpin yang dapat mencetak pimpinan pimpinan baru

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama